Dawam Bungkam Setelah Diperiksa Kejati Lampung

Lamtim –  Tarakannews.,- Kejati Lampung periksa Bupati Lampung Timur Dawam Rahardjo terkait dugaan suap fee proyek participate Interest (PI) 10 persen PT Lampung Energi Berjaya (LEB). Bupati blangkon dengan ciri khasnya nampak keluar dari gedung pidana khusus (Pidsus) Kejati Lampung, Selasa (17/12/2024). Diperkirakan 11 jam dalam pemeriksaan Dawam hanya terdiam saat keluar ruangan. Dawam enggan […]

Continue Reading